Bagaimana Kualitas Pendidikan di Pedalaman .Pendidikan merupakan tolak ukur untuk membentuk moral dan karakter bangsa, tanpa pendidikan mengakibatkan hilangnya karakter serta moral bangsa itu sendiri. Selain itu tanpa pendidikan akan sulit mencari pekerjaan sehingga banyak pengangguran di Indonesia. Sangat disayangkan pendidikan yang ada di Indonesia semakin sulit diakses khususnya masyarakat pedalaman. Bagaimana Kualitas Pendidikan di Pedalaman Bukan rahasia umum jika ...

Pembelajaran Jarak Jauh Berdampak Terhadap Minat Baca Murid .Semenjak merebaknya pandemi Covid-19, pada tanggal 16 Maret 2020 pemerintah menetapkan kebijakan mengenai pembelajaran secara daring untuk semua jenjang pendidikan di Indonesia. Kebijakan tersebut menuai beragam polemik dari berbagai pihak, sebagian masyarakat menyatakan persetujuan namun tak sedikit pula yang memberi kritikan. Dampak Pembelajaran Jarak Jauh Berbicara mengenai pembelajaran sistem jarak jauh tentu ...

Kuliah Itu Penting Atau Nggak Penting Sih ? .Pasti pernah dong dengar pernyataan itu? Nyesek gak tuh bagi kita-kita pejuang toga. Kuliah adalah jenjang pendidikan tinggi setelah SMA. Ya, Negara tidak mewajibkan anak bangsa untuk berkuliah karena Pemerintah hanya mewajibkan sekolah 9 tahun, tetapi itu dulu. Kita sudah berada di zaman yang berbeda, mungkin ketika orang tua kita hanya tamatan ...

Inilah Manfaat Belajar Daring .Daring saat ini menjadi sebuah trend dalam dunia pendidikan. Daring sebagai solusi pembelajaran di masa pandemi menjadi sesuatu yang baru dan mendadak dilaksanakan. Bagi sekolah-sekolah di pedesaan daring tentu menjadi sebuah hal yang belum dikenal sebelumnya. Menurut KBBI Kemendikbud daring adalah akronim ‘dalam jaringan’, terhubung melalui jejaring komputer, internet, dan sebagainya. Daring merupakan kebiasaan baru dalam ...

Menelisik Fungsi Gadget Dalam Dunia Pendidikan .Tak dapat dipungkiri zaman sekarang teknologi sudah maju, teknologi diciptakan untuk membantu memudahkan kehidupan manusia. Bahkan pada saat ini, teknologi sudah menjadi bagian kehidupan sehari-hari. Salah satunya adalah penggunaan gadget.Apalagi dimasa pandemi seperti sekarang, penggunaan gadget jadi lebih masif yang dulunya merupakan kebutuhan sekunder, bisa menjadi kebutuhan primer masyarakat. Fungsi Gadget Dalam Dunia Pendidikan ...

Upaya Guru Dalam Meningkatkan Penguasaan Teknologi pada Era Pandemi .Pertambahan usia zaman selaras dengan perkembangan teknologi yang semakin pesat. Pada kurun waktu tertentu, tersiar kabar bahwa teknologi di belahan dunia lain semakin canggih. Padahal, teknologi sebelumnya baru saja dapat dikuasai oleh sebagian penduduk Indonesia. Perkembangan tersebut tidak lepas dari aplikasi ilmu pengetahuan yang tak terkendali. Tak dapat dipungkiri, manusia semakin ...

Mengasah Softskill Dari Drama Korea .Emang bisa ya belajar sambil rebahan dengan nonton drama Korea? Mungkin hal ini terdengar agak asing di telinga kita karena belajar biasanya duduk dan fokus dengan buku atau materi dalam bentuk video ataupun bentuk lainnya. Zaman sekarang, pendidikan bisa kita dapatkan di mana saja dan kapan saja, bahkan dengan kita rebahan dan santai sambil menonton ...

Hakikat Pendidikan dan Inovasinya Media Pendidikan Melalui Kartun – Pendidikan menjadi poin utama yang harus terus dikembangkan demi menunjang kehidupan yang baik. Pendidikan identik dengan proses pembelajaran yang baik dan benar. Proses pembelajaran bisa melalu apapun dan dari usia berapapun. Ketika masih bayi kita pasti sudah mulai diajarkan berbicara, berjalan dan lainnya agar kita bisa menjalankan kehidupan dengan baik. Ketika ...

Pentingnya Penguasaan Literasi Generasi Milenial Menghadapi Hoax – Indonesia pada era ini merupakan sebuah peradaban dengan penuh informasi dan teknologi yang mewarnai. Era literasi menggambarkan kemampuan berinteraksi, berkomunikasi, dan beraktualisasi yang dinyatakan secara lisan dan tertulis. Literasi tidak hanya sekadar kemampuan membaca dan menulis, tetapi literasi bisa berarti melek teknologi, politik, berpikir kritis, dan peka terhadapi situasi dan keadaan lingkungan ...

Inilah Manfaat Membaca Buku Bagi Pelajar – Menurut data dari UNESCO, minat membaca masyarakat Indonesia sangat memprihatinkan, yaitu hanya sebesar 0,001%. Sedangkan menurut studi Central Connecticut State University, Indonesia merupakan negara dengan minat baca terendah kedua di dunia, yaitu menduduki peringkat 60 dari 61 negara. Berbeda jauh dengan negara Jepang yang mempunyai persentase membaca yang paling tinggi. Di negara Jepang, ...